Selasa, 16 September 2008

Putih Kapur tak Seputih Resikonya





Beberapa waktu yang lalu saya melakukan perjalanan ke sebuah tambang batu kapur di kawasan Kecamatan Puger Kabupaten Jember. Kawasan ini memang terkenal dengan tambang batu kapur, dengan bukit - bukit kapur yang kering dan tandus.





Bukit - bukit kapur itu sedikit - demi sedikit di ledakkan di hancurkan tebing - tebingnya untuk memperoleh batu - batu kapur.



Tebing - tebing buatan manusia itu ternyata menyimpan pesona yang luar biasa. Warna putih berpadu dengan warna tanah membentuk goresan - goresan indah.



Selain pesona warna putih dan coklat tanah, bukit - bukit kapur itu juga mempunyai gua - gua alam dan buatan di lereng - lereng tebing curam.




2 komentar:

Anonim mengatakan...

Walah..kemarin liat foto-foto ini. Hari ini kunjungan lagi, tapi gak bosen juga. Pemandangan Indo iki pancen maknyuss tenan hehe...Ayo keluarkan semua koleksinya,mas..Mantep ternan..

Rudi B. Prakoso mengatakan...

Wah, kalau tiap hari harus posting foto baru berarti saya tiap hari berkeliling negeri ini..

Tidak apa - apa deh demi negeri ini apapun saya lakukan..

Tapi biasanya setiap akhir minggu saya keliling - keliling cari lokasi foto baru.

Kembali Ku Menulis - Bagian 1 - Rembangan Royal Resort and Spa

Sudah lama aku tidak menulis sesuatu ataupun memposting foto indahnya alam ini. Saat ini ketika tersedia waktu untuk sekedar menulis cerita...